
Terlalu Banyak Mitos, Penyebab Penderita Takut Kemoterapi
Kemoterapi adalah prosedur lanjutan untuk menyingkirkan sel-sel kanker yang masih ada di tubuh setelah operasi. Biasanya, kemoterapi dilakukan dengan memberikan obat-obatan tertentu melalui infus. Namun, beberapa obat juga biasanya disuntikkan langsung ke perut agar bekerja lebih efektif. Cara ini memungkinkan obat untuk dapat menyebar secara langsung ke bagian tubuh yang terkena kanker. Kemoterapi biasanya menimbulkan
Read more
Komentar Terbanyak