Dari total 1.013 pasien, update data per pukul 11.00 WIB, Senin (26/11/2018), tercatat sebanyak 348 pengunjung merupakan pasien RSUD Arifin Achmad, atau bukan rujukan.
Sementara sisanya, 473 pasien merupakan Kontrol, sisanya rujukan yang terdiri dari 70 pasien rujukan rumah sakit pemerintah, 51 pasien rujukan rumah sakit swasta.
Kemudian 37 pasien rujukan instansi swasta, 25 pasien rujukan Puskesmas, 6 pasien rujukan dokter praktek dan 3 pasien rujukan rumah sakit lainnya.
Secara detil, dari total tersebut, kalangan perempuan terbanyak berkunjung hari ini, yakni 562 pasien dan laki-laki 451 pasien.
Dari jumlah itu juga, tercatat sebanyak 181 pasien baru dan 852 pasien lama RSUD Arifin Achmad.
Terpisah, pasien Konsul terdata sebanyak 312 pasien. Terdiri dari 136 pasien ke Laboratorium Patologi Koinik, 51 pasien ke Radiologi dan 41 pasien ke Laboratorium Instalasi Rawat Darurat.
Sisanya merata pada unit pelayanan lainnya. ***
Leave a reply
Leave a reply