Halo Cik Puan,
Innalilahi wa Inna ilaihi rojiun,,
Keluarga Besar RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau turut berduka cita atas berpulangnya ke Rahmatullah salah satu dokter umum RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau dr. Prayudi Indra.
Kami semua mendo’akan semoga Allah.SWT mengampuni segala dosa – dosanya, menerima semua amal ibadahnya dan menjadikan segala bentuk pengabdian Almarhum selama menjadi dokter sebagai amal jariyah yang dapat memperberat timbangan kebaikan sehingga bisa menghantarkannya ke SurgaNya Allah.SWT.
Amin ya Robbal Alamin..
Salam MedikAA
Leave a reply