• Selain Payudara, Ini Kanker Paling Berbahaya Bagi Kaum Hawa

    Selain Payudara, Ini Kanker Paling Berbahaya Bagi Kaum Hawa

    Selain payudara, masih ada kanker lain yang menjadi momok menakutkan bagi kaum hawa. Bahkan bisa berujung pada kematian. Apa itu? Kepala Instalasi Pelayanan Kanker Terpadu RSUD Arifin Achmad (AA), Dr. dr. Elmi Ridar, SpA., menjelaskan, jenis kanker selain pada payudara, yang paling menakutkan lagi pada wanita adalah Kanker Serviks. “Kanker serviks adalah kanker yang tumbuh

    Read more
  • Tim Dokter RSUD AA Tangani Pasien Basalioma Palpebra

    Tim Dokter RSUD AA Tangani Pasien Basalioma Palpebra

    Tim Dokter RSUD Arifin Achmad melakukan operasi terhadap pasien berusia 51 tahun yang didiagnosa mengalami Basalioma Palpebra dan Maxila, Kamis (6 September 2018). Itu merupakan keganasan pada kulit sekitar mata. Ada pun tindakan yang diambil adalah FC, Wide Eksisi, Reseksi Tulang Maxisi, Eviseratie, Antero Lateral Thigh (ALT) Free Flap dan Skin Graft. Dilakukan pengangkatan bola

    Read more
  • Tim IGD RSUD AA Sosialisasikan Hasil Pelatihan di Surabaya

    Tim IGD RSUD AA Sosialisasikan Hasil Pelatihan di Surabaya

    Foto Ilustrasi Tim Instalasi Gawat Darurat (IGD) RSUD Arifin melakukan sosialisasi kepada perawat dan petugas terkait triage, Kamis (6/9/2018). Sosialisasi ini sebagai tindak lanjut dari Pelatihan di Rumah Sakit Angkatan Laut dr. Ramelan Surabaya. Sosialisasi berupa materi langsung disampaikan oleh Kepala Ruangan Gawat Darurat RSUD Arifin Achmad, Epu Margi Astuti, AMk, SKM. Dalam pemaparannya, Epu

    Read more
  • Hari Ini, Jumlah Pasien Poli Jantung RSUD AA Meningkat Drastis

    Hari Ini, Jumlah Pasien Poli Jantung RSUD AA Meningkat Drastis

    Counter pendaftaran rawat jalan dipadati masyarakat yang berobat di RSUD Arifin Achmad. Kunjungan pasien ke Poli Jantung dan Penyakit Dalam RSUD Arifin Achmad (AA) hari ini, Kamis (6 September 2018) meningkat drastis dibanding hari sebelumnya. Pada hari sebelumnya, Rabu (5 September), jumlah pasien Poli Jantung sebanyak 75 orang, hari ini naik menjadi 102 orang. Begitu

    Read more
  • Pelatihan PPI di RSUD AA, HIPPII Riau Datangkan Pakar Mikrobiotik

    Pelatihan PPI di RSUD AA, HIPPII Riau Datangkan Pakar Mikrobiotik

    Direktur RSUD Arifin Achmad, dr H Nuzelly Husnedi, MARS menyampaikan sambutan dalam acara ini. Himpunan Perawat Pencegahan dan Pengendalian Infeksi Indonesia (HIPPI) Riau menggelar kegiatan perdana dengan melaksanakan Pelatihan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi, pada 6-8 September 2018. HIPPI memilih RSUD Arifin Achmad sebagai tempat melaksanakan kegiatan. Ada pun beberapa agenda yang akan dilaksanakan oleh HIPPII

    Read more
  • Kenali Jenis Kanker Berbahaya pada Anak

    Kenali Jenis Kanker Berbahaya pada Anak

    Dr. dr. Elmi Ridar, SpA – Kepala Instalasi Pelayanan Kanker Terpadu Kanker adalah istilah untuk penyakit degeneratif yang ditandai dengan berkembangnya sel abnormal yang merusak dan mengambil nutrisi dari tubuh seseorang. Ini menyebabkan berbagai komplikasi kesehatan lainnya, bahkan kematian. Orang dewasa adalah kelompok yang rentan mengalami kanker karena risiko kanker dapat meningkat seiring pertambahan usia. Lalu,

    Read more